Jika anda ingin menghasilkan uang dari berbagai apk ada banyak yang bisa anda coba serta legit. Sayangnya, tidak semua aplikasi tersebut memiliki syarat yang mudah terutama anda harus punya dokumen lengkap seperti KTP. Jika tidak punya, maka anda harus mencoba beberapa aplikasi penghasil uang tanpa KTP di bawah ini terlebih dahulu yuk!
Sebab, jarang-jarang anda menemukan aplikasi penghasil uang dengan syarat yang minim, bukan? Tidak hanya masalah ada atau tidaknya KTP saja, terkadang anda takut menggunakan dokumen pribadi ini. Alasannya tentu banyak, salah satunya adalah takut data disalahgunakan oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
Inilah 5 Aplikasi Penghasil Uang Tanpa KTP dan Undang Teman
1. Go Novel
Apakah anda suka membaca cerita fiktif seperti novel? Nah, ada sebuah aplikasi yang akan membayar anda jika anda membaca novel yang tersedia di apk tersebut loh! Salah satu aplikasi berbayar untuk membaca novel ini adalah Go Novel.
Anda yang hobi membaca pasti senang dengan penawaran tersebut, kan? Karena, cara daftar akun di Go Novel juga tidak rumit kok. Anda hanya perlu akun Facebook atau akun Gmail saja loh.
2. Jakpat
Nah, jika anda lebih suka menggunakan aplikasi dengan tugas mudah-mudah saja. Maka, anda bisa menggunakan aplikasi survey berbayar seperti Jakpat ini. Anda bahkan sudah bisa mencari apk ini langsung dari Google Play loh.
Tugas anda memang sangat mudah hanya perlu mengisi semua survey yang tersedia di halaman utama. Jika jumlah poin yang anda kumpulkan cukup untuk di redeem atau ditukarkan menjadi uang. Maka, anda bisa mengambil keuntungan tersebut dan menariknya menjadi saldo E-Wallet atau ke rekening bank milik anda.
3. Snack Video
Aplikasi penghasil uang tanpa KTP selanjutnya adalah Snack Video. Ini adalah aplikasi yang sudah banyak diunduh serta digunakan oleh beberapa pengguna secara online.
Aplikasi ini memberikan layanan agar para kreator bisa membuat video singkat membagikannya dan mendapatkan kepopuleran.
Anda akan mendapatkan uang jika mengundang pengguna baru dengan link atau kode referral. Bahkan, ada berbagai jenis event berhadiah yang muncul secara berkala untuk anda gunakan sebagai tambahan uang. Anda bahkan bisa live dan mendapatkan gift dari pengguna lain dan nantinya bisa dicairkan.
4. Nusaresearch
Aplikasi selanjutnya ini juga berbasis survey online. Anda bisa mengisi berbagai survei yang tersedia di apk tersebut. Ini adalah apk lama yang juga ada versi website official nya. Dan tentu saja sudah banyak pengguna yang menghasilkan uang di sana.
Anda hanya perlu mengumpulkan poin sebanyak minimal 500 poin dan nantinya bisa anda tukarkan. Anda bisa tukarkan menjadi saldo PayPal, e wallet atau voucher belanja. Namun, survey yang ada terbatas dan anda harus gerak cepat agar kuota tidak terlajur habis.
Baca juga:
- Cara Dapat Uang 500rb Sehari Tanpa Modal Cocok untuk Pelajar
- 6 Aplikasi Penghasil Uang di Bulan Ramadhan
- 6 Aplikasi Penghasil Uang 50 Ribu Perhari Terbaru
5. Share It
Bagi anda yang sering berbagi file dengan fitur Bluetooth sebelumnya pasti lebih familiar dengan Share It. Sebab, ini adalah salah satu alternatif apk untuk berbagi file dengan mudah. Namun tidak hanya itu fungsi layanan yang bisa anda dapatkan.
Anda juga bisa menghasilkan uang dengan apk ini juga loh! Sebab, ada layanan mendapatkan uang dari referral atau mengundang pengguna baru. Dan, jika anda bisa mendapatkan banyak referral maka hasilnya juga lumayan loh.
Itu tadi 5 aplikasi penghasil uang tanpa KTP yang bisa anda coba untuk mulai mengumpulkan recehan. Coba saja semua apk di atas agar hasilnya lebih banyak. Tenang saja ya guys, apk di atas legit kok, dan tidak akan meminta anda mengeluarkan modal alias deposit sepersen pun!