WhatsApp telah menjadi aplikasi chatting terbesar yang digunakan di Indonesia. Hampir semua orang di Indonesia menggunakan aplikasi WhatsApp untuk saling berkomunikasi.
Sayangnya, aplikasi WhatsApp versi original ternyata tidak memiliki fitur yang lengkap sehingga banyak orang mencari versi modifikasi dari WhatsApp.
Salah satu aplikasi modifikasi WhatsApp yang bisa Anda gunakan adalah WhatsApp Aero 17.50. Simak penjelasan dan ulasan terkait aplikasi WhatsApp Aero 17.50 selengkapnya dibawah ini.
Apa Itu WhatsApp Aero 17.50?
WhatsApp Aero 17.50 merupakan sebuah aplikasi versi modifikasi dari WhatsApp. Aplikasi WhatsApp Aero 17.50 ini memiliki fitur yang lebih banyak dibandingkan WhatsApp versi original sehingga aplikasi ini banyak dicari.
Fitur Aplikasi WhatsApp Aero 17.50
Sebelum Anda memutuskan untuk menggunakan aplikasi WhatsApp Aero 17.50, Anda harus tahu apa saja fitur yang dimiliki oleh aplikasi ini.
Berikut adalah beberapa fitur aplikasi WhatsApp Aero 17.50 yang perlu Anda ketahui:
- Fitur nomor tersembunyi. Melalui fitur ini, Anda bisa menyembunyikan nomor WhatsApp Anda ketika chat dengan orang asing. Dengan fitur nomor tersembunyi, Anda tidak perlu takut nomor Anda diterror oleh orang tidak bertanggungjawab.
- Blokir obrolan. Apabila Anda merasa tidak nyaman berkomunikasi dengan orang lain melalui WhatsApp, Anda bisa memblokir obrolan tersebut. Fitur ini ada dikarenakan WhatsApp Aero 17.50 memiliki kemampuan untuk membuat obrolan dienkripsi secara khusus.
- Bebas iklan. Jika Anda menggunakan aplikasi mod WhatsApp lain, maka Anda masih akan melihat ada iklan di aplikasi. Tetapi di aplikasi WhatsApp Aero 17.50, semua iklan terblokir sehingga bebas iklan.
- Bisa download story WhatsApp. Di WhatsApp original, Anda hanya bisa melihat story saja. Tetapi pada aplikasi WhatsApp Aero 17.50 Anda tidak hanya bisa melihat story, tetapi juga mengunduhnya.
Masih ada banyak lagi fitur menarik yang bisa Anda temui di aplikasi WhatsApp Aero 17.50 setelah Anda menggunakannya.
Download Aplikasi WhatsApp Aero 17.50
Aplikasi modifikasi tentunya tidak bisa diunduh melalui Google Play Store maupun App Store, sehingga Anda harus mengunduh file aplikasinya melalui website pihak ketiga.
Silahkan klik link dibawah ini untuk tersambung dengan website penyedia file aplikasi WhatsApp Aero 17.50. Anda akan mendapatkan aplikasi dengan ukuran 52 MB, sehingga pastikan Anda sudah mengosongkan ruang penyimpanan terlebih dahulu.
Cara Install Aplikasi WhatsApp Aero 17.50
Apabila Anda belum pernah memasang aplikasi dari luar Google Play Store ataupun App Store, maka Anda bisa saja kebingungan bagaimana cara installnya. Berikut ini adalah cara install aplikasi WhatsApp Aero 17.50:
- Buka menu pengaturan.
- Cari menu keamanan dan privasi.
- Aktifkan menu instal dari sumber tidak diketahui.
- Buka file manager dan cari file aplikasi WhatsApp Aero 17.50 yang sebelumnya sudah Anda unduh.
- Klik install dan tunggu hingga instalasi aplikasi selesai dilakukan.
Apakah Aplikasi WhatsApp Aero 17.50 Aman Digunakan?
Sejauh ini, tidak ada pengguna yang mengeluhkan masalah terkait aplikasi WhatsApp Aero 17.50. Apalagi, aplikasi WhatsApp Aero 17.50 tidak meminta Anda untuk melakukan deposit ataupun pembayaran apapun untuk menggunakan aplikasi ini sehingga cukup aman untuk digunakan.
Itu dia penjelasan tentang aplikasi WhatsApp Aero 17.50 yang perlu Anda ketahui. Aplikasi ini bisa menjadi alternatif bagi Anda apabila tidak ingin menggunakan WhatsApp versi original. Selamat mencoba.