PP atau Photo Profile adalah sebuah icon identitas yang biasa digunakan untuk mengenali akun di sosial media. Anda bisa menggunakan berbagai jenis gambar untuk PP di sosial media manapun.
Pada akun TikTok, Anda juga harus menambahkan foto profile dengan gambar tertentu. Belakangan ini sedang ada trend untuk membuat PP polos hitam pada akun TikTok mereka.
Bagaimana cara membuat PP polos hitam dan cara menggantinya di akun TikTok? Simak penjelasan selengkapnya berikut ini.
Apa Itu PP Polos Hitam di TikTok?
Belakangan ini, sedang ada trend baru di TikTok yakni mengubah PP menjadi warna polos hitam. Warna polos hitam ini dianggap keren dan aesthetic bila digunakan sehingga banyak netizen yang ingin mencoba menggunakannya. Tidak hanya itu, PP polos hitam ini juga dianggap simple tetapi elegan sehingga menjadi trend di kalangan netizen.
Download PP Polos Hitam Viral di TikTok
Bila Anda juga tertarik untuk mencoba menggunakan PP polos hitam yang sedang viral di TikTok, Anda bisa mengunduh PP polos hitamnya terlebih dahulu. Silahkan klik link dibawah ini untuk mengunduh gambar PP polos hitam.
Link Download PP Polos Hitam Viral Di Tiktok
Setelah Anda berhasil mengunduh file PP polos hitam, Anda harus melakukan ekstraksi. Anda akan mendapatkan file rar PP polos hitam. Ekstrak gambar dan PP polos hitam siap digunakan.
Cara Membuat PP Polos Hitam Dengan Kamera
Bila Anda tidak ingin mengunduh PP polos hitam dari link diatas karena terlalu merepotkan, tidak masalah. Anda bisa mencoba mengambil gambar PP polos hitam sendiri.
Caranya sangat mudah, Anda hanya membutuhkan kamera saja. Pertama, buka aplikasi kamera di ponsel Anda lalu dekatkan kamera ke dinding hingga ponsel menempel di dinding.
Ambil gambar bila dirasa kamera sudah tertutup dengan dinding. Jangan nyalakan flash karena bisa membuat gambar tidak berwarna hitam.
Cara Mengganti PP Menjadi Polos Hitam di TikTok
Setelah Anda memiliki file gambar PP polos hitam ini, Anda bisa langsung mencoba mengganti PP akun Anda.
Berikut ini adalah cara mengganti PP menjadi polos hitam seperti yang viral di TikTok:
- Buka aplikasi TikTok di ponsel Anda.
- Ketuk menu profil di pojok kanan bawah.
- Klik opsi ubah foto atau ubah video.
- Pilih opsi ambil foto atau pilih dari galeri.
- Masukkan PP polos hitam yang sudah Anda unduh.
Untuk bisa membuat PP polos hitam berhasil terunggah, file gambar harus berukuran minimal 20×20 piksel. Bila tidak, TikTok tidak akan memproses pengubahan PP Anda.
Anda bisa menggunakan gambar yang diambil langsung dari kamera agar ukurannya sesuai dengan ketentuan dari pihak TikTok.
Cara Mengubah Username atau Nama di TikTok
Selain mengganti PP akun menjadi polos hitam, Anda juga bisa mengubah nama atau username di TikTok agar lebih serasi dengan PP polos hitam Anda.
Caranya sangatlah mudah, pertama ketuk profil di bagian kanan bawah. Setelah itu klik opsi edit profil lalu masukkan nama atau username yang sesuai dengan keinginan Anda.
Itu dia cara mengubah foto profil akun TikTok Anda menjadi polos hitam. Jangan lupa untuk mencoba menggunakan PP polos hitam ini agar tidak sampai ketinggalan trend yang sedang viral saat ini. Selamat mencoba.