Banyak yang belum mengerti cara mendapatkan telur biru dan merah pada event Wonderland Free Fire yang sedang berlangsung sekarang. Mau tau seperti apa caranya? Yuk simak artikel ini sampai selesai ya.
Event Wonderland yang diadakan oleh Free Fire memang membuat game ini semakin diminati oleh berbagai kalangan. Wajar saja, karena mengikuti event ini adalah hal yang mengasyikkan, apalagi hadiah-hadiahnya cukup menarik.
Nah, event ini mengharuskan Anda untuk mengumpulkan telur yang berbeda.
Cara mendapatkan telur merah dan biru di event Wonderland Free Fire ini cukup mudah, kok.
Tapi sebelum membahas cara mengumpulkan telur-telur itu, sebaiknya ketahui dulu penjelasan event Wonderland dan hadiah-hadiahnya.
Event Wonderland Free Fire
Event Wonderland Collection adalah event dengan hadiah Bunny Egghunter, dimana Anda harus mengumpulkan berbagai telur yang berbeda. Telur-telur itu di antaranya Maxim, Caroline, Antonio, Kla, Moco, Kelly, Misha, Kelly, dan Andrew.
Setelah mengumpulkan berbagai telur, Anda akan mendapatkan:
- Aksesoris Bunny Eggs
- Backpack Bunny Sidekick
- Bundle Bunny Egghunter
Cara menemukan telur-telur tersebut juga mudah, hanya dengan melakukan spin di game FF saja. Cara melakukan spin pun mudah, Anda harus memburu Eggshell Bunny Token dari event Wonderland ini, kemudian spin dengan menggunakan token. Ingat, 1 token berlaku hanya untuk 1 spin saja.
Nantinya jika Anda mendapat egg yang sama dengan hasil spin sebelumnya, Anda bisa memberikan egg tersebut ke teman bermain.
Mau top up diamond ff murah bahkan bisa gratis Rp 0? Yuk cobain apk Codashop Pro yang sudah banyak di review oleh Youtuber.
Cara Mendapatkan Telur Merah dan Biru di Event Wonderland Free Fire
1. Telur Biru
Cara mendapatkan telur biru adalah sebagai berikut:
- Cara yang paling utama adalah melalui looting map in game. Untuk mendapatkan telur biru, pemain sebenarnya dapat menemukan di setiap lokasi (Map Bermuda atau Mad Dog)
- Selain mencari melalui maps, Anda juga bisa mendapat 1 token telur biru setiap hari secara gratis. Token akan didapat ketika Anda login Free Fire. Jadi pastikan untuk online game setiap hari, ya!
2. Telur Merah
Jika sudah mendapatkan telur biru, kini saatnya Anda mendapatkan telur merah. Berikut langkah-langkahnya:
- Telur merah bisa didapatkan melalui airship drop di dalam match. Airship akan berhenti pada suatu tempat, kemudian Anda bisa mendekatinya untuk membawa telur.
- Nah, telur merah ini akan secara random tersebar pada beberapa tempat.Jadi ketika Anda bermain seperti biasa, pantaulah langit untuk mengetahui adanya balon udara yang datang.
- Nah, balon udara itu akan memberi loop dari angkasa berisi token dan loot yang cukup banyak. Meskipun loot yang dikirim banyak, tapi tetap saja lumayan sulit didapatkan jika pemain yang mencari loot tersebut juga banyak. Jadi memang untung-untungan dan siapa cepat dia dapat.
- Sama seperti mendapatkan telur biru, Anda juga bisa mendapatkan telur merah setiap hari dengan gratis melalui login. Jadi pastikan juga untuk mengambil telur merah gratis dengan cara login setiap harinya.
Nah setelah mendapatkan telur merah dan hijau, jangan lupa untuk mengumpulkannya dan menukar dengan hadiah. Adapun list hadiah yang didapat diantaranya:
- Bunny Eggs: 2 telur biru + 2 telur merah.
- Egg Grenade: 15 telur biru.
- Parasut: 10 telur biru.
- Cubic Bunny: 6 telur hijau.
- Bundle Observer 1937: 15 telur merah + 15 telur biru + 6 telur hijau.
Dari list hadiah di atas, bisa disimpulkan bahwa telur biru dan telur merah mendominasi syarat penukaran hadiah event Wonderland Free Fire.
Setelah mengumpulkan banyak telur biru dan merah, baru lah mengumpulkan telur hijau (karena dibutuhkan lebih sedikit).
Baca juga: Cara Setting Sensitivitas FF Auto Headshot
Setelah mengetahui cara mendapatkan telur merah dan biru di event Wonderland Free Fire di atas, sekarang segera kumpulkan telur dan langsung tukar dengan hadiah-hadiah menarik!