Multi Parallel Pro Apk – Tidak sedikit orang yang ingin menggandakan atau menambah banyak jumlah akun sosmed mereka. Alasannya? Tentu ada banyak alasan dibalik tindakan tersebut.
Namun, salah satu cara untuk menjadikan keinginan tersebut menjadi kenyataan dengan menggunakan aplikasi. Salah satu aplikasi yang direkomendasikan adalah Multi Parallel Pro Apk. Namun, tahukah anda tentang aplikasi ini?
Jika belum mari kita bahas lebih lanjut.
Sekilas Tentang Multi Parallel Pro
Menggandakan banyak aplikasi alias clone app tentu membutuhkan aplikasi tambahan. Sebab, seharusnya dalam satu HP hanya bisa memiliki satu akun di setiap aplikasi saja, bukan? Hanya saja trik clone app.
Dan, Multi Parallel Pro ini, anda bisa melipat gandakan aplikasi yang anda miliki di HP anda. Misalnya ada 2 aplikasi Whatsapp atau aplikasi penting lainnya.
Belum lagi size atau ukuran dari aplikasi ini tergolong kecil. Jadi tidak akan terlalu memberatkan penyimpanan HP. Terutama, ketika anda hanya memiliki HP spek kentang.
Sayangnya, aplikasi ini belum tersedia di store resmi. Sehingga, anda harus mencari link download yang benar-benar bekerja terlebih dahulu.
Sebab, jarang sekali ada aplikasi memudahkan clone app ada di store resmi, kan? Agar tidak salah, mari kita bahas dimana anda bisa download apk tersebut.
Link Download dan Cara Instalasi Apk
Jika anda membutuhkan clone app tanpa harus membeli atau menyediakan HP baru. Maka, anda harus mencari aplikasi ini.
Link download ada di situs Mediafire. Dimana anda yang sering memburu aplikasi Mod akan mudah memahami cara download di situs ini.
Soalnya, tidak banyak iklan yang mengganggu. Caranya adalah:
- Buka browser di HP anda dan masuk ke link https://www.mediafire.com/file/ns2vdxx5lm9q71d/Multi_Parallel_Premium_v1.6.21.0907.apk/file
- Kemudian klik unduh aplikasi.
- Tunggu hingga unduhan berjalan dan selesai.
- Kemudian masuk ke setting HP anda dan cari privasi untuk instal aplikasi dari sumber tidak dikenal.
- Setelah aktif, maka cari file download apk Mod tadi.
- Klik instal dan tunggu pemasangan berhasil.
- Kemudian jalankan atau buka aplikasinya.
- Tambahkan aplikasi yang ingin anda clone dengan mengklik tanda tambah.
- Buka aplikasi yang dikloning dan masuk ke aplikasi untuk buat akun baru.
Fitur Multi Parallel Pro Mod
Mudah, bukan? Lantas, apa saja fitur yang bisa anda coba di aplikasi ini? Berikut rinciannya:
- Memiliki Tampilan yang User-friendly : Jangan takut menggunakan versi Mod ini. Sebab anda akan langsung mengerti apa yang anda butuhkan ketika membuka akun.
- Kompatibel Dengan Banyak Aplikasi : Jika mungkin aplikasi clone yang sebelumnya anda gunakan memiliki banyak keterbatasan. Berbeda dengan aplikasi ini. Sebab, aplikasi mod yang satu ini dinyatakan kompatibel dnegan hampir semua aplikasi baik itu game sekalipun.
- Bisa Digunakan Untuk Aplikasi 64 Bit : Uniknya lagi, game atau aplikasi 64 bit bisa digunakan memakai mod ini tanpa bantuan aplikasi lain lagi.
- Clone Aplikasi dan Masuk Ke Banyak Akun : Jika anda membutuhkan banyak akun untuk satu game atau satu aplikasi. Maka, Apk Mod ini adalah jawaban yang tepat. Sebab, anda bisa login ke banyak akun sekaligus tanpa ribet.
- Memiliki Fitur Privacy Locker : Jadi, akun anda akan aman karena diproteksi oleh sandi.
- Menghemat Penyimpanan : Bahkan, aplikasi ini bisa mengurangi size clone app. Jadi, anda tidak perlu takut cepat kehabisan memori perangkat.
Demikianlah informasi tentang Multi Parallel Pro Mod Apk. Selamat mencoba!