Download LED Scroller Pro: Aplikasi Tulisan Berjalan di HP

Aplikasi Tulisan Berjalan di HP

Belakangan ini sedang viral sejumlah konten berisi candaan maupun sindiran yang diungkapkan melalui tulisan berjalan.

Banyak orang yang akhirnya bertanya-tanya apakah ada aplikasi khusus yng bisa digunakan untuk membuat tulisan berjalan.

Jika Anda juga sedang mencari aplikasi membuat tulisan berjalan, maka simak penjelasan selengkapnya dibawah ini.

Aplikasi Tulisan Berjalan Viral

Untuk bisa membuat tulisan berjalan seperti konten-konten yang sedang viral di TikTok, Anda memerlukan aplikasi dengan fungsi yang sama. Jenis aplikasi yang bisa digunakan untuk membuat tulisan berjalan tersebut adalah LED Scroller Pro.

Ada cukup banyak jenis aplikasi LED Scroller Pro yang bisa Anda pilih dan gunakan untuk membuat tulisan LED berjalan. Salah satu rekomendasi aplikasi LED Scroller Pro yang bisa Anda gunakan adalah Dipimpin Display.

Apa Itu Dipimpin Display?

Dipimpin Display merupakan sebuah aplikasi yang bisa membuat tulisan LED berjalan. Tidak hanya itu, Dipimpin Display juga memiliki banyak sekali fitur di dalamnya yang bisa mendukung Anda membuat konten seperti yang sedang viral di TikTok.

Aplikasi ini menjadi populer karena file aplikasinya tidak besar dan ketika digunakan juga tidak mudah mengalami lag.

Download Aplikasi Dipimpin Display

Apabila Anda tertarik untuk mengunduh aplikasi Dipimpin Display ini, maka Anda bisa langsung mengunduh file aplikasinya lalu memulai instalasi. Anda bisa klik disini untuk tersambung dengan website penyedia file aplikasi.

Aplikasi Dipimpin Display ini dikembangkan oleh developer KHTSXR. Versi aplikasi yang akan Anda unduh ini adalah versi terbaru yakni 19.0 dengan ukuran file 2.7 MB.

Perangkat yang support untuk menggunakan aplikasi Dipimpin Display ini adalah perangkat dengan sistem operasi Android 4.1 atau lebih tinggi.

Install Aplikasi Dipimpin Display

Apabila Anda sudah berhasil mengunduh file aplikasi Dipimpin Display, maka Anda bisa langsung melakukan instalasinya di ponsel Anda.

  • Pertama, silahkan aktifkan perizinan instalasi dari sumber tidak diketahui.
  • Perizinan ini ada pada bagian setting atau pengaturan.
  • Bila sudah, buka file aplikasi Dipimpin Display yang sudah Anda unduh sebelumnya.
  • Klik install dan tunggu hingga proses selesai.

Cara Membuat Tulisan Berjalan di Aplikasi Dipimpin Display

Setelah Anda menginstall aplikasi Dipimpin Display di ponsel Anda, maka Anda bisa langsung membuat tulisan berjalan sesuai dengan keinginan Anda.

Agar lebih mudah, berikut ini adalah cara membuat tulisan berjalan di Dipimpin Display:

  1. Buka aplikasi Dipimpin Display yang sudah Anda install.
  2. Siapkan teks yang akan Anda buat menjadi berjalan dalam video.
  3. Masukkan tulisan dalam kolom yang sudah disediakan.
  4. Klik tombol panah ke kanan apabila ingin tulisan bergerak ke arah kanan, begitu pula sebaliknya.
  5. Untuk mengubah warna tulisan, klik menu Text Color.
  6. Untuk mengubah warna background tulisan, klik menu Back Color.
  7. Slider berwarna kuning memiliki fungsi untuk mengatur kecepatan pergerakan tulisan. Anda bisa mengatur kecepatan tulisan sesuai dengan keinginan.

Tulisan bergerak kini siap digunakan. Anda bisa klik tombol start untuk memulai pergerakan tulisan dan stop apabila ingin berhenti.

Apabila Anda ingin menayangkannya di layar yang lebih luas seperti laptop atau TV, maka Anda bisa menyimpan atau merecord videonya terlebih dahulu lalu disambungkan ke perangkat yang diinginkan.

Itu dia penjelasan tentang Dipimpin Display, salah satu aplikasi LED Stroller yang bisa Anda gunakan. Jangan sampai Anda ketinggalan membuat konten yang sedang trend hanya karena tidak tahu aplikasi yang digunakan. Selamat mencoba.

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *